The Hunger Games: Catching Fire (2013) | Bioskop online
Genre : Adventure, Sci-FiDurasi : 146 menit
Tanggal tayang perdana : 22 November 2013
Sutradara : Francis Lawrence
Produser : Nina Jacobson, Jon Kilik
Penulis naskah : Simon Beaufoy, Michael deBruyn
Pemeran : Jennifer Lawrence, Josh Hutcherson, Liam Hemsworth, Woody Harrelson, Elizabeth Banks, Lenny Kravitz, Philip Seymour Hoffman, Jeffrey Wright, Stanley Tucci, Donald Sutherland
Sinopsis The Hunger Games: Catching Fire (2013) | Bioskop online
Setelah memenangkan Hunger Games ke-74, Katniss Everdeen kembali ke Distrik 12 bersama rekannya sesama pemenang, Peeta Mellark. Tak lama setelah kembali ke rumah, mereka berdua harus memulai "Tur Kemenangan" dari distrik ke distrik untuk merayakan kemenangan mereka, sadar bahwa mereka akan kembali lagi ke arena untuk bertarung dengan pemenang Hunger Games di masa lalu. Pada hari "Tur Kemenangan", Presiden Snow, yang marah karena Katniss dan Peeta melanggar peraturan Hunger Games ke-74, mengancam Katniss dan Peeta agar berpura-pura saling mendukung untuk meredam pemberontakan di distrik-distrik. Selama tur, Katniss mengetahui bahwa semangat pemberontakan sedang bergejolak di distrik-distrik, namun Capitol masih mengontrolnya dengan ketat.

Post a Comment